Gk7qp1DNYQGDurixnE7FWT3LyBvSK3asrvqSm057
Bookmark

Cara Menyamakan Jumlah Atom Dibawah Ini: ...(NH4)3PO4 +... Ca(OH)2 .... Ca3(PO4)2 + ...H2O + ... NH3

Cara menyamakan jumlah atom dibawah ini:  ...(NH4)3PO4  +... Ca(OH)2   → .... Ca3(PO4)2  + 
...H2O + ... NH3

Jawaban 1:

 2(NH4)3PO4  + 3Ca(OH)2   → Ca3(PO4)2  + 4H2O + 2NH3
Lihat Ca kanan = 3 maka Ca kiri =3 juga
kemudian karena PO4 kanan= 2 maka koefisien (NH4)3PO4 = 2 juga
kemudian karena N kiri = 2 maka N kana juga harus 2
lalu hitung jumlah H kiri = 14 maka H kanan = 14 juga sehingga koefisien H20=4 agar jumlah H = 8 sehingga saat dijumlah dengan H dari NH3 = 6 jumlah H kanan = 14 --> (8+6)


Pertanyaan Terkait

sejumlah arus dapat mengendapkan 0,54 gram alumunium dari lelehan aluminium oksida Al2O3. Jika arus yang sama dialirkan ke dalam larutan tembaga (II) sulfat CuSO4, berapa gram tembaga dapat diendapkan???   (Al = 27 dan Cu = 63,5)

Jawaban 1:

Salam BrainlySabtu, 29 Desember 2018Jam 13.40 WIB
Jawab:
Pembahasan:
w = e×i×t / FJadi untuk arus listrik yang sama berlaku:w1 / e1 = w2 / e2Dimana w = massa dan e = Ar/valensi
Jadi untuk persoalan diatas,w Al = 0,54 gram, e Al = 27/3 = 9w Cu = ... gram, e Cu = 63,5/2 = 31,75
w Al / e Al = w Cu / e Cu
0,54 / 9 = w Cu / 31,75
w Cu = 0,06 × 31,75 = 1,905
Jadi massa Cu yang diendapkan 1,905 gram


tabung yang volume nya 5liter berisi campuran gas CH4 dan C2H2 yang dibakar sempurna menurut rreaksi:   CH4 + O2 -> CO2 +H2O   C2H2 + O2 -> CO2 + H2O   jika volume gas CO2 yang dihasilkan pada pembakaran tersebut 8 liter, tentukan volume masing masing gas didalam campuran tersebut... minta bantuannya ya...

Jawaban 1:

Setarakan reaksi.
CH₄ + 2O₂ -> CO₂ + 2H₂O
1        2             1         2
C₂H₂ + ⁵/₂O₂ -> 2CO₂ + H₂O
1          5/2         2         1

pada CH₄ tiap 1 liter gas metana tersebut bereaksi hanya menghasilkan 1 liter CO₂
pada C₂H₂ tiap 1 liter zat tersebut bereaksi menghasilkan 2 liter CO₂
bisa diasumsikan begini
CH₄ anggap x
C₂H₂ anggap y
pX + qY = 8
X = 1 
Y = 2
berapa nilai p dan q supaya hasilnya bisa 8? inisih asumsikan sendiri juga bisa
saya anggap nilai p= 2 dan q = 3
2(1) + 3(2) = 8 sama
berarti campuran gas tersebut adalah 2 liter gas CH₄ dan 3 liter gas C₂H₂


Hitunglah massa zat terlarut yang harus di timbang untuk membuat


a. 1200 ml KNO3 0,2 M

Jawaban 1:

M = massa/mr x 1000/V
0.2 = massa/101 x 1000/1200
1000 massa = 0.2 x 101 x 1200 
massa = 24240/1000 = 24.24gr

Jawaban 2:

M=massa/mr x 1000/V
0.2= massa/101 x 1000/1200
1000massa = 0.2 x 101 x 1200 
massa=24240/1000 =24.24gr


Hitunglah massa zat terlarut yang harus di timbang untuk membuat
a.      
350 ml CuSO4 0,4
M

Jawaban 1:

Ini sama dengan yang BaCl2 1,2 M pada pertanyaanmu tadi :)
tetap gunakan rumus
M= gram/ Mr x 1000/ Volume (mL)

M CuSO4  0,4 M
Mr CuSO4 = 159,5
Volume =350 ML

maka

0,4 = gram/159,5  x 1000/350
gram = 22,33 gram

semoga bisa membantu :)
beri label terbaik ya :D


Titrasi  antara 10 mL HCOOH dengan KOH 0,1 M diperoleh volume KOH sebesar 10 mL. Apabila massa jenis HCOOH 1,2 GRAM/ml (Mr=49), kadar HCOOH sebesar...% ?

Jawaban 1:

Cari dengan menggunakan
M1 V1 milik HCOOH
M2V2 milik KOH
M1V1 = M2V2
10 x V1 = 0,1 x 10
V1 = 0,1 M

hitung mol dari HCOOH
= M x mL = 0,1 x 10 = 1 milimol = 10^-3 mol ................... ^ dibaca pangkat
hitung massa HCOOH
= mol x Mr = 10^-3 x 49 = 49 x 10^-3 gram

hitung massa larutan 10 mL yang mengandung HCOOH dicari massanya
massa larutan HCOOH = volume x massa jenis = 10 x 1,2 = 12 gram

maka % massa HCOOH dalam larutan
= 49 x 10^-3 / 12 x 100%
= 0,408%


semoga bisa membantu :)
jika ada kesalahan mohon koreksi :)
beri label terbaik ya :D



Hitung tetapan ionisasi larutan CH₃COOH 0,5M jika diketahui derajat ionisasinya 1,3% ??

Jawaban 1:

CH3COOH 0,5 M
derajat ionisasi (alpha) = 1,3% = 0,013
hitung Ka

Ka = alpha^2 x Ma ...................... ^ dibaca pangkat
Ka = 0,013^2 x 0,5 = 8,45 x 10^-5  atau dalam bentuk desimal 0,0000845

semoga membantu :)
beri label terbaik ya :)


Menentukan reaksi asam-basa garam 1 + garam 2 ------->garam 3 + garam 4
AgNO3 + NaCl----->
Na2SO4 + BaCl-------->

Jawaban 1:

AgNO3 + NaCl  --->  AgCl(mengendap)  + NaNO3


Soal nomor 2 harusnya BaCl2 bkan BaCl, tidak ada senyawa BaCl,
Na2SO4 + BaCl2  ---> 2NaCl + BaSO4


gitu gan,
semoga membantu :)
beri label terbaik ya :D


Pada pembakaran 15 g gas metana dengan 48 g oksigen,tentukan:  a. masa pereaksi yang bersisa 
b. masa dan volume gas CO2 yang dihasilkan pada keadaan STP .

Jawaban 1:

Untuk metana CH4
mol = gram / Mr = 15/ 15= 1 mol

untuk Oksigen (O2)
mol -= gram / Mr = 48/16 = 3 mol

a,b jawaban digabung
reaksi pembakarannya
...........CH4 + 2O2 --> CO2 + 2H2O
Mula2...1........3
reaksi...1........2...........1..........2
sisa.......--.......1...........1..........2

massa pereaksi yang bersisa (O2)
massa = mol x Mr = 1 x 16 = 16 gram

massa CO2 yang sisa
massa = mol x Mr = 1 x 44 = 44 gram

Volume CO2
Volume = mol x 22,4 L = 1 x 22,4 = 22,4 L

semoga bermanfaat :)


Yang dikatakan unsur bebas itu apa-apa aja??

Jawaban 1:

Yang tidak beriktan dengan unsur lain, contoh: O2

Jawaban 2:

Unsur yg tidak berkaitan dengan unsur lain


Bagaimana reaksi asam lemak jenuh dengan iodium dan asam lemak tak jenuh dengan iodium?

Jawaban 1:

- Asam lemak tak jenuh mampu mengikat iodium dan membentuk senyawaan yang jenuh.Banyaknya iodium yang diikat menunjukkan banyaknya ikatan rangkap. Lemak yang tidak jenuh dengan mudah dapat bersatu dengan iodium (dua atom iodium ditambahkan pada setiap ikatanrangkap dalam lemak). Semakin banyak iodium yang digunakan semakin tinggi derajat ketidakjenuhan. Biasanya semakin tinggi titik cair semakin rendah kadar asam lemak tidak jenuh dan demikian pula derajat ketidakjenuhan (bilangan iodium) dari lemak bersangkutan.
- Asam lemak jenuh biasanya padat dan asam lemak tidak jenuh adalah cair; karenanya semakin tinggibilangan iodium semakin tidak jenuh dan semakin lunak lemak tersebut.