Budi akan membuat kerangka prisma dengan alas segitiga siku siku . panjang sisi siku siku alas 8 cm dan 15 cm.jika tinggi prisma 20 cm dan disediakan kawat 1,5,maka panjang kawat yang tersisa adalah ...
Jawaban 1:
Cari dulu sisi miring alas : a²+b² = c²
8²+15² = ?
64 + 225 = 289
c² = √289
c = 17 cm
berarti kawat untu membuat 2 alas = 2 ( 8 + 15 + 17) = 2 x 40 = 80cm
kawat untuk membuat tinggi prisma = 3 x 20cm = 60 cm
tinggal dijumlah : 80 + 60 = 140 cm = 1,4 m
sisa : 1,5 - 1,4 = 0,1 m = 10 cm
Pertanyaan Terkait
1 : { 1,2,3,4,5,6 } a. berapa nbanyak himpunan bagian yang mempunyai 4 anggota ?
Jawaban 1:
Kalau aku hitung himpunan bagian yg punya 4 anggota ada 10
Jawaban 2:
Menurut aku banyaknya himpunan bagian dari angka diatas adalah 10
Trims
Sebuah peta berskala 1: 10.000.000. jarak kota jambi dan palembang pada peta jaraknya 2,4cm seorang sopir bis berangkat dari kota jambi ke palembang dengan kecepatan rata rata 80 km per jam selama perjalanan, ia berhenti sebanyak 1 kali selama 30 menit. ia tiba di kota palembang pukul 10.30 pertanyaan: A. Berapa jam bis itu diperjalanan?
B. Pukul berapa sopir bis itu berangkat dari kota jambi?
Jawaban 1:
Sebuah peta berskala 1: 10.000.000 merupakan salah satu contoh soal Bab perbandingan, Skala, kecepatan, Debit.Skala adalah hasil perbandingan antara jarak peta dengan jarak sebenarnyaRumus" skala:Skala = jarak peta : jarak sebenarnyaJarak peta = jarak sebenarnya x skalaJarak sebenarnya = jarak peta : skalaJp = Jarak petaJs = jarak sebenarnyaS = skalaKecepatan rata-rata adalah jarak rata-rata yang ditempuh setiap satuan waktu.Misalkan kecepatan rata-rata sebuah motor 60 km/jam, kecepatan ini bukan berarti motor itu melaju dengan kecepatan 60 km/jam terus, namun ada kalanya motor itu melaju dengan kecepatan kurang dari 60 km/jam ada kalanya motor itu melaju melebihi 60 km/jam. dan kemudian kecepatan yang kurang ditambvahkan dengan kecepatan yang melebihi dibagi rata sehingga menghasilkan kecepatan rata-rata.Untuk mengetahui kendaraan yang memiliki kecepatan paling cepat, kita dapat menghitung dengan rumus:Kecepatan = Jarak Tempuh / Waktu tempuhJarak Tempuh = Kecepatan x Waktu TempuhWaktu Tempuh = Jarak Tempuh / KecepatanPembahasanPenjelasan dengan langkah-langkahnya:Diketahui:Skala = 1 : 10.000.000Jarak pada peta = 2,4 cmKecepatan : 80 km/jamBerhenti selama 30 menit dan Sampai Tujuan pada pukul 10.30Ditanya: A. Berapa jam bis itu diperjalanan? B. Pukul berapa sopir bis itu berangkat dari kota jambi?Jawab:A) Langkah pertama, kita harus mencari dulu jarak sebenarnya :Jarak Sebenarnya = Jarak Peta : Skala = 2,4 : ¹/₁₀.₀₀₀.₀₀₀ = 2,4 x 10.000.000 = 24.000.000 cm = 240 kmLangkah selanjutnya kita gunakan rumus Waktu Tempuh = Jarak Tempuh / Kecepatan = 240 km : 80 km/jam = 3 jam.Jadi bis diperjalanan selama 3 jam.B) Sampai pada pukul 10.30SehinggaBerangkat = Waktu Sampai - (Lama perjalanan + istirahat) = 10.30 - ( 3 jam + 30 menit) = 07.00 Jadi bis itu berangkat pada pukul 07.00
Pelajari Lebih lanjutSkala adalah dapat disimak juga di
- brainly.co.id/tugas/801968
- brainly.co.id/tugas/12622073
- brainly.co.id/tugas/4875132
- brainly.co.id/tugas/4901054
- brainly.co.id/tugas/282333
- brainly.co.id/tugas/890927
- brainly.co.id/tugas/4118516
- brainly.co.id/tugas/14636599
- brainly.co.id/tugas/10240312
- brainly.co.id/tugas/3835361
- brainly.co.id/tugas/11875671
Kata kunci : skala peta, jarak sesungguhnya, jarak peta, perbandingan
Jika 3x + 12 = 7x = 8 , tentukanlah nilai dari x + 2
Jawaban 1:
Pertama kita harus cari x nya dulu
3x + 12 = 7x
12 =7x- 3x
12= 4x
x= 3
abis itu kita baru masukkan nilai x pada soal yg ditanyakan
x+2 = 3+2 = 5
Semoga bermanfaaat ya gan
seseorang meminjam uang dikoperasi sebesar Rp.6000.000,00 dan diangsur selama 12 bulan dengan bunga 1,5% per bulan. Besar angsuran setiap bulan adalah
Jawaban 1:
1,5/100 x 6.000.000 = 90.000
90.000/12 = 7.500
6.000.000/12 = 500.000
500.000 + 7.500 = 507.500
jadi, besar angsuran setiap bulan adalah Rp. 507.500,00
Jawaban 2:
Mungkin
6000.000 x (1 x 1,5%)
2
6000.000 x (1 x 1,5) = 6000.000 x 1,5 = 30.000 x 1,5 = Rp. 45.000
2 100 200
1. pompa air jenis A mamph menguras kolam renang selama 6 jam, sdgkn pompa air jenis B mampu menguras kolam renang yg sama dlm waktu 12jam. jika kedua pompa air dipergunakan bersama sama untuk menguras kolam tersebut, waktu yg diperlukan adalah.. 2. dari kota A ke kota B masinis 1 menjalankan kereta api dgn kecepatan 80 km/jam, dari kota B ke kota C masinis 2 menjalankan kereta api dgn kecepatan 60km/jam dan dari kota C ke kota D masinis 3 menjalankan kereta api dgn kecepatan 70km/jam. jika masinis 1 bekerja 3jam, masinis 2 bekerja 4jam dan masinis 3 bekerja 5 jam, maka jarak yg kota A ke kota D adalah..
Jawaban 1:
1. a+b = 2ab
6 + 12 = 2ab
ab = 18 / 2 = 9 jam
Jawaban 2:
1. Pompa jenis A : 6 jam
Pompa jenis B : 12 jam
Waktu yang diperlukan jika dua2 nya digunakan bersama - sama ~> (6 + 12) : 2
~> 9 jam
2. Masinis 1 = 80 * 3 = 240 km
Masinis 2 = 4 * 60 = 240 km
Masinis 3 = 70 * 5 = 350 km
Jarak A ke D = 350 + 240 + 240 = 830 km
Maaf kalau salah, semoga membantu ^^
Suatu barisan aritmatika diketahui U16 = 18 dan U10 = 30. jumlah 16 suku pertama dari barisan tersebut adalah? tolong jawab yahh..
Jawaban 1:
Dik:
U16=18
U10=30
dit:Sn? 16 suku pertama
jawab:: a dicari dulu
U6=a+(6-1)b U10= a+(10-1)b
a+5b=18 a+9b=30
a+5b=18 a+5b=18
a+9b=30 - a+5(3)=18
-4b=-12 a+15=18
b=-12 =3 a= 18-5=3
-4
S16= n (2a + (n-1)b)
2
= 16 (2(3)+(16-1)3)
2
= 8 (6+45)
=8( 51)
=408
Jawaban 2:
U16 = a+15b = 18
U10 =a+ 9b = 30
6b= - 12
b= - 12/6
b= -2
a+9b = 30
a+9.-2=30
a-18 = 30
a=30+18
a= 48
S16 = n/2 (2a + (n-1)b)
= 16/2(2.48+(16-1)-2)
= 8(96+(15.-2)
=8(96-30)
= 8(66)
= 528
8 x 9 - 10 ( - 100 ) : 20
Jawaban 1:
72 - 10 = 62x (-100 :20 )
= 62 x 5 = 310
Jawaban 2:
8 x 9 - 10 (-100) : 20
= 72 + 1000 ; 20
= 72 + 50
= 122
Pada deret aritmatikia diketahui suku pertama = 32 dan suku tengahnya = 76. suku terakhir pada deret tersebut adalah..
maaf ya tanya mulu :D abis susah banget
Jawaban 1:
Sn = n/2( 2a + (n-1)b)
= 2/2(2.32 + (2-1)76)
= 2/2( 64 + 1. 76)
= 2/2(64 + 76)
= 2/2 140 = 140
Seorang pedagang perabot rumah tangga menjual sepasang sofa dengan harga Rp 12.000.000. Dari penjualan tersebut, dia mendapatkan untung 20% dari modalnya. Dia berencana akan menggantikan sofa yang telah laku tersebut untuk dijual kembali, tetapi ternyata harga sofa tersebut sudah naik 10% dari modal sebelumnya. Berapakah sofa itu dijual agar keuntungannya sama dengan penjualan sofa yang pertama?
Jawaban 1:
~12.000.000 x 20% = 2.400.000 ⇒ keuntungan penjualan sofa pertama
12.000.000 - 2.400.000 = Rp.9.600.000,00 ⇒ MODAL PERTAMA
~9.600.000 x 10% = 960.000
9.600.000 + 960.000 = Rp.10.560.000,00 ⇒ MODAL KEDUA
~10.560.000 + 2.400.000 = Rp.12.960.000,00 ⇒ harga penjualan sofa kedua
Jawaban 2:
Harga sofa awal = 10.000.000
(Krn dia mnjual sofa dgn hrga Rp.12.000.000 dan memperoleh keuntungan 20%. jadi dp dibuktikan bahwa 10.000.000 x 20/100 =2.000.000. 10.000.000 + 2.000.000 = 12.000.000)
Untung pada penjualan 1 = Rp.2.000.000
Jdi, sofa tersebutdijual seharga 13.000.000 agar untungnya sama
Suatu fungsi di rumuskan f(x) = ax + b . jika f(-2)=14 dan f(3)= -1 , nilai a dan b adalah ? pakai cara yaa teman-teman
Jawaban 1:
Fx=ax+b
f(-2)=a(-2)+b
14=-2a+b.....(1)
f(3)=a(3)+b
-1=3a+b........(2)
-2a+b=14
3a+b=-1
------------ -
-5a=15
a=15/-5
a= -3
14=-2(-3) +b
14= 6+b
b= 14-6
b= 8
Jawaban 2:
Jadi, substitusikan f(-2) =14, menjadi,
x= -2, -----> 14= a(-2) + b
14= -2a + b (persamaan 1)
substitusi lgi, f(3) = -1, menjadi,
x=3, --------> -1= a (3) + b
-1= 3a + b (persamaan 2)
eliminasi persamaan ke1 dan ke 2
14 = -2a + b
-1 = 3a + b
____________ -
15 = -5a
-3 = a
masukkan kepersamaan persamaan 1
14 = -2(-3) +b
14 = 6 + b
14-6 = b
b= 8
semoga membantu :)