Gk7qp1DNYQGDurixnE7FWT3LyBvSK3asrvqSm057
Bookmark

Apa Yang Dimaksud Dengan Persatuan Dan Pembangunan?

Apa yang dimaksud dengan persatuan dan pembangunan?

Jawaban 1:

Persatuan: Persatuan berasal dari kata satu yang berarti utuh atau tidak terpecah-belah. Persatuan mengandung arti “bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi.”

Jawaban 2:

Bersatu nya macam macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi


Pertanyaan Terkait

Sebutkanlah hal yang diketahui tentang pahlawan teuku imam bonjol !

Jawaban 1:

Tuanku Imam bonjol(Pahlawan Sumatera barat)
Lahir:Sumbar thn 1972
Wafat:di Minahasa, 6 November 1864
Perjuangan:Perang Paderi(1803-1838)


Jelaskan pengertian persatuan indonesia!

Jawaban 1:

- Persatuan:


Persatuan berasal dari kata satu yang berarti utuh atau tidak terpecah-belah. Persatuan mengandung arti “bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi.”

- Indonesia:


Mengandung dua pengertian, yaitu pengertian Indonesia ditinjau dari segi geografis dan dari segi bangsa.

Dari segi geografis, Indonesia berarti bagian bumi yang membentang dari 95° sampai 141° Bujur Timur dan 6° Lintang Utara sampai 11o Lintang Selatan atau wilayah yang terbentang dari Sabang sampai Merauke.

Indonesia dalam arti luas adalah seluruh rakyat yang merasa senasib dan sepenanggungan yang bermukim di dalam wilayah itu.

Persatuan Indonesia berarti persatuan bangsa yang mendiami wilayah Indonesia. Persatuan itu didorong untuk mencapai kehidupan yang bebas dalam wadah negara yang merdeka dan berdaulat.

Makna Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang kita rasakan saat ini, itu terjadi dalam proses yang dinamis dan berlangsung lama, karena persatuan dan kesatuan bangsa terbentuk dari proses yang tumbuh dari unsur-unsur sosial budaya masyarakat Indonesia sendiri, yang ditempa dalam jangkauan waktu yang lama sekali.

Unsur-unsur sosial budaya itu antara lain seperti sifat kekeluargaan dan jiwa gotong-royong. Kedua unsur itu merupakan sifat-sifat pokok bangsa Indonesia yang dituntun oleh asas kemanusiaan dan kebudayaan.

Karena masuknya kebudayaan dari luar, maka terjadi proses akulturasi (percampuran kebudayaan). Kebudayaan dari luar itu adalah kebudayaan Hindu, Islam, Kristen dan unsur-unsur kebudayaan lain yang beraneka ragam. Semua unsur-unsur kebudayaan dari luar yang masuk diseleksi oleh bangsa Indonesia.

Kemudian sifat-sifat lain terlihat dalam setiap pengambilan keputusan yang menyangkut kehidupan bersama yang senantiasa dilakukan dengan jalan musyawarah dan mufakat. Hal itulah yang mendorong terwujudnya persatuan bangsa Indonesia.

Jadi makna persatuan dan kesatuan bangsa dapat mewujudkan sifat kekeluargaan, jiwa gotong-royong, musyawarah dan lain sebagainya. Dari penjelasan uraian di atas dapatkah Anda memberikan contoh lain?

Jawaban 2:

PENGERTIAN   persatuan      Di dalam kata atau singkatan NKRI, terdapat empat unsur pokok yang menentukan makna yang terkandung di dalamnya. Keempat unsur tersebut adalah negara, kesatuan, republik, dan indonesia. Keempat unsur ini secara eksplisit dan tegas menyatakan bahwa indonesia merupakan negara kesatuan sekaligus negara republik. Hal ini menunjukan bahwa ‘indonesia’ merupakan negara yang berbentuk ‘republik’           Ketetapan mengenai kepastian indonesia sebagai negara kesatuan dan republik sangat jelas di atur dalam konsititusi kita, UUD 1945. Dalam UUD 1945 pasal 1 ayat ( 1 ) di jelaskan bahwa “negara di jelaskan bahwa “negara kesatuan yang berbentuk republik.” Adapun dalam UUD 1945 pasal 18 ayat ( 1 ) di jelaskan bahwa “ negara kesatuan republik indonesia dibagi atas daerah-daerah provinsi dan daerah provinsi itu dibagi atas kabupaten dan kota, yang tiap-tiap provinsi , kabupaten, dan kota mempunyai pemerintah daerah, yang di atur dengan undang-undang. “           Berdasarkan konstitusi kita  dijelaskan bahwa indonesia merupakan negara yang dibentuk dalam satu kesatuan unit yang utuh dan padu. Sebagai negara kesatuan, indonesia tidak terbagi-bagi menjadi negara bagian. Kendatipun memiliki wilayah yang terbagi kedalam provinsi yang masing-masing memiliki pemerintah daerah sendiri, indonesia tidak terbelah-belah menjadi unit-unit pemerintah yang berdiri sendiri dan terlepas dari pemerintah yang berdiri sendiri dan terlepas dari pemerintah pusat. Walaupun memiliki keanekaragaman agama, suku, kebudayaan dan sebagainya, indonesia juga tidak tersekat-sekat dalam kehidupan kelompok yang eksklusif dan menyendiri. Pengaturan dan pengadilan kehidupan berbangsa dan bernegara di indonesia di pegang oleh pemerintah pusat yang memilikikedaulatan keluar dan kedalam.           Kendatipun pemerintah pusat memegang kendali utama kehidupan berbangsa dan bernegara, dalam pengaturan urusan kehidupan warga negara tidak terjadi penumpukan dan monopoli wewenang oleh pemerintah pusat.  Pemerintah pusat tidak mendominasi serta mengambil alih segala persoalan serta tidak pula memegang semua kegiatan pembangunan di seluruh wilayah negara. Namun, pemerintah hanya mengatur persoalan-persoalan lain yang strategis nasional. Adapun persoalan-persoalan lain yang terkait dengan kepentingan daerah, penanganannya diserahkan kepada pemerintah dan masyarakat daerah.          Hal itu sudah menjadi ketentuan baku lantaran setelah munculnya era informasi ( akhir tahun 1990-an ), negara kita memberlakukan ekonomi daerah dan desntrasi. Otonomi daerah dan desentrasi itu sendiri di laksanakan dengan landasan UUD 1945 ( setelah mengalami amandemen ) dan UU No. 32/ 2004. Dalam UUD 1945 pasal 18, antara lain, ditegaskan bahwa pemerintah daerah, antara lain, dijelaskan bahwa otonomi daerah adalah hak, wewenang, dan kewajiban otonomi untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintah dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundang-undangan.          Pelaksanaan otonomi daerah dan desentralasi bukanlah semata-mata menjadi ajang bagi-bagi kekuasaan antara pemerintah pusat dan pemrerintah daerah dalam kerangka NKRI. Akan tetapi, pelaksanaannya, dimaksudkan untuk memperkuat NKRI itu sendiri. Otonomi daerah dan desentralasi, diantaranya, di maksudkan untuk memperkuat pelaksanaan demokrasi, memberdayakan potensi daerah, dan mempercepat pembangunan di daerah-daerah sehingga pemerintah kesejaterahan di seluruh wilayah negara di harapkan  akan lebih cepat dan akan mudah di capai. Jika hal ini terwujud, dengan sendirinya NKRI akan lebih terjaga kekukuhannya dan keutuhannya karena kesejaterahan menjadi faktor pokok terciptanya kemantapan stabilitas, keamanan dan ketertiban.


1. Jelaskan fungsi pertahanan dalam mewujudkan tujuan Negara Indonesia ! 2. Sebutkan tujuan diadakannya pertahanan suatu negara ! 3. Jelaskan maksud Proklamasi kemerdekaan bagi bangsa indonesia !

Jawaban 1:

1. Menjaga keutuhan bangsa Indonesia agar tetap terwujud tujuan bangsa Indonesia bisa tetap merdeka..
2. Tujuannya agar bangsa Indonesia tetap utuh dan aman dari ancaman bangsa lain serta tetap merdeka.
3. Menyatakan bahwa bangsa Indonesia mulai 17 Agustus 1945 telah merdeka dan menjadi bansa yg jaya serta telah menjadi Bangsa yg telah berdiri tanpa adanya penjajahan.


Sumpah pemuda 28 oktober 1928 memberikan kekuatan moral penjelasannya

Jawaban 1:

Karena sumpah pemuda membawa dampak positif kpd para pemuda sehingga para pemuda sadar bahwa yg menentukan maju tidaknya suatu bangsa trgantug para pemudanya,conoh positif adanya sunpah pemuda adalah terciptanya perjuangan melalui diplomasi dan memunculkan organisasi"kepemudaan yg dipelopori boedi utomo

Jawaban 2:

Dalam proses pembangunan bangsa, pemuda merupakan kekuatan moral, kontrol sosial, dan agen perubahan sebagai perwujudan dari fungsi, peran, karakteristik, dan kedudukannya yang strategis dalam pembangunan nasional. Untuk itu, tanggung jawab dan peran strategis pemuda di segala dimensi pembangunan perlu ditingkatkan dalam kerangka hukum nasional sesuai dengan nilai yang terkandung di dalam Pancasila dan amanat Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dengan berasaskan Ketuhanan Yang Maha Esa, kemanusiaan, kebangsaan, kebhinekaan, demokratis, keadilan, partisipatif, kebersamaan, kesetaraan, dan kemandirian.


Macam macam kecerdasan menurut abrahan maslow

Jawaban 1:

Menurutnya : kecerdasab ada 2,yaitu : kecerdasab dalam pemikir ataupun penghafal


Bagaimana cara kerja  kincir angin?jelaskan!

Jawaban 1:

- Pertama: kincir angin memperlambat kecepatan angin dengan menggunakan bilah, yang cara kerjanya serupa dengan baling-baling pesawat.
- Setelah angin mengalir di sekeliling bilah, maka bilah mengumpulkan energi kinetik. 
- Kemudian bilah, yang terhubung ke poros penggerak, berputar pelan dan mengirimkan banyak tenaga pemutar ke gearbox.
- Gearbox kemudian menyesuaikan tenaga pemutar ini, dan sebagai pengganti berputar secara pelan dengan banyak tenaga di setiap putaran, putaran menjadi semakin cepat dengan lebih sedikit tenaga di setiap putaran.
- Saat itulah, generator, yang terhubung ke gearbox, menghasilkan listrik melalui sekian banyak magnet dan kawat tembaga yang terdapat di dalamnya.

Jawaban 2:

Gampang aja ...

angin memutarkan kincir yang menggerakan gearbox dan menghasilkan energi listrik


apa yg harus pemerintah lakukan agar pembangunan sekolah di indonesia menjadi meningkat tanpa hambatan kekurangan lahan untuk pembangunan ???

Jawaban 1:

Dengan Cara Pemerintah itu sendiri tidak korupsi

Jawaban 2:

Dengan cara pemerintah harus memnambah anggaran untuk pembangunan sekolah


Latar belakang bom bali 1 dan bom bali 2 ?

Jawaban 1:

Kelas:ix
pelajaran: pkn
kategori: opti
kata kunci: Bom Bali, 2002, 2005

Bom Bali (Bom Bali Satu pada 12 Oktober 2002, di Kuta, Bali, 202 tewas dan 209 luka-luka, yang dilakukan oleh Abdul Goni cs. dan Bom Bali Dua, 1 Oktober 2005, di Kuta dan Jimbaran, Bali 23 tewas dan 196 luka-luka) merupakan rangkaian tindakan terorisme yang sebenarnya ditujukan untuk warga negara asing.
Mengapa warga negara asing yang menjadi target? Hal ini berhubungan dengan situasi internasional, yakni mulai dari peristiwa 9/11 atau penghancuran gedung WTC di Amerika oleh kelompok militan Afganistan, lantas pihak AS membalasnya dengan melakukan operasi militer di kawasan Timur Tengah, khususnya Afganistan dan Irak.
Tindakan Amerika dalam operasi militer di kawasan Timur tengah yang mayoritas beragama Islam dianggap berlebihan sehingga mengundang simpati dan reaksi, bahkan di Indonesia sendiri yang notabene mayoritas penduduknya beragama Islam. Oleh sebab itu, di Indonesia sendiri terjadi serangkaian aksi teror atas nama agama. Selain Bali, aksi teror juga terjadi di Jakarta seperti peritiwa Megakuningan, Jakarta.
Selain itu, ada pendapat lain bahwa radikalisme yang kembali muncul di Indonesia merupakan kelanjutan dari Darul Islam pimpinan Kartosuwirjo. Kelompok ini dianggap muncul kembali dan menemukan momentumnya pasca 9/11 di Amerika serikat.

Apapun alasannya, peristiwa Bom Bali tersebut telah melanggar hak asasi manusia dan mengancam integrasi NKRI.


Jelaskan perilaku kebersatuan dalam keberagaman masyarakat dalam Bhineka Tunggal Ika

Jawaban 1:

Walaupun perilaku antar individu berbeda-beda namun perbedaan tersebut yang menyebabkan adanya saling melengkapi yabg kemudian berkembang menjadi persatuan  dalam keberagaman

Jawaban 2:

Masyarakat Indonesia bersatu menjadi satu kesatuan walaupun di Indonesia terdapat beragam suku, bahasa, budaya, agama.


jelaskan tentang pengertian politik luar negeri menurut buku rencana strategi pelaksanaan politik luar negri RI

Jawaban 1:

Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Republik Indonesia

B.A Urbani menguraikan pengertian bebas sebagai berikut : perkataan bebas dalam politik bebas aktif tersebut mengalir dari kalimat yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 sebagai berikut : supaya berkehidupan kebangsaan yang bebas. Jadi menurut pengertian ini, dapat diberi definisi sebagai “berkebebasan politik untuk menentukan dan menyatakan pendapat sendiri, terhadap tiap-tiap persoalan internasional sesuai dengan nilainya masing-masing tanpa apriori memihak kepada suatu blok”.